Hack.exe #3 | Revin si Manusia Seni



Sejak ku berkenalan dengan Revin dan Tom, seperti nya ada rasa yang berbeda dari pada biasanya.

Aku yang biasanya penyendiri yang hanya mempunyai teman hanya satu orang selama hidupku, dan itu masih cukup trauma bagiku.

Bahkan aku masih memikirkan bagaimana jika aku tidak bisa menjaga pertemanan ini dengan baik.

Apa yang akan ku lakukan selanjutnya....


Revin Rachael Clinton, itu lah namanya. Nama yang sangat mudah diucapkan bagi kami.

Revin ke Oxford karena dia dapat beasiswa dari sekolah nya dulu di Amerika, Pennsylvania lebih tepatnya. Tetapi saat itu aku memikirkan, kenapa Revin memilih untuk masuk ke sini..

Saat ku tanya dia hanya bilang iseng, bahkan alasan nya tidak dapat ku terima, karena mana mungkin seorang anak yang dapat beasiswa kesini cuma bilang iseng.

Sepertinya dia mempunyai masalah dengan orang tuanya. Saatku bertanya tentang orang tuanya. Dia seakan-akan menghindari pembicaraan.

Aku harus mencari tau kenapa...


Dan Revin memilih sastra seni, bahkan aku sendiri masih kurang mengerti kenapa dia memilih itu, seperti nya aku harus lebih mengenalnya. Tetapi dia terlihat menikmati nya.

Hobinya adalah olahraga, sepertinya dia menyukai sepak bola dan voli. Bahkan aku juga pernah melihatnya di klub bela diri Korea, Taekwondo. Aku juga berharap bisa bela diri.

Nama : Revin Rachael Clinton
Kebangsaan : Amerika Serikat
Hobi : Olahraga, Sastra dan Seni, Bela Diri.
Tidak Suka : Diledekin oleh teman, Orang Sombong, dan Orang yang bertanya duluan ayam atau telur?
Tim : The Evolution
Jabatan dalam Tim : Watcher, Spyker


Dia juga suka kepada seseorang yang ditemuinya di kantin, dia melihat nya seakan-akan tidak ada orang didunia ini selain dia, bahkan saat aku memanggil dia tidak menjawab sedikit pun..

Tom terkadang meledeknya karena Revin terlalu memperhatikan wanita tersebut. Aku terkadang juga menggodanya berberapa kali.

Apakah Revin dapat memikat seorang wanita itu?


Mungkin tunggu waktu yang menjawab nya...


Tags

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)